Tobelo|Senin 28 Oktober 2019
Pengadilan Agama Morotai di Tobelo menggelar upacara peringatan Hari Sumpah Pemuda yang ke 91 pada hari Senin, 28 Oktober 2019 di Halaman Kantor Pengadilan Agama Morotai di Tobelo. Upacara peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-91 ini mengambil tema sentral "Bersatu Kita Maju". Tema besar ini diambil atas dasar pentingnya pembangunan kepemudaan untuk melahirkan generasi muda yang mampu berkiprah pada zamannya, merawat kebhinekaan, dan tetap teguh mempertahankan NKRI. Upacara ini diikuti oleh seluruh Hakim, Karyawan Karyawati, serta Honorer Pengadilan Agama Morotai di Tobelo. Dalam Upacara tersebut yang menjadi Pembina Upacara adalah Ketua Pengadilan Agama Morotai Ibu. Riana Ekawati, S.H, M.H.,. Pada Upacara tersebut Ibu. Ketua Pengadilan Agama Morotai membacakan Pidato Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia. Kemudian Diserahkan juga Piagam Tanda Jasa Pengabdian 10 Tahun Ke Hakim dan Pegawai Yang Menerima
#Mios
SHARE THIS POST